Resume 2
Judul: Menu Sehat Pilihan Untuk Bayi (6-12 bulan )
Penulis: Wahyu Hidayati Kharie, AMG
Penerbit: Anak Kita
- Pentingnya ASI ( Air Susu Ibu )
- ASI bisa membangun dan memperkuat sistem kekebalan tubuh bayi, sehingga melindunginya dari kemungkinan terkena penyakit
- ASI mengandung sari sari yang mempercepat pertumbuhan sel sel otak dan perkembangan sistem saraf bayi
- ASI menurunkan resiko terjadinya penyakit seperti alergi, diare, flu, dan batuk serta dapat mengembangkan kekuatan dan kecerdasan si anak
2.
Makanan Pendamping ASI ( MPASI )
Usia
ideal dimulainya pemberian MPASI adalah ketika bayi sudah berusia 6 bulan. Karena
umumnya pada usia tersebut , tubuh bayi sudah berkembang dan sudah siap untuk
menerima asupan gizi selain ASI. Tanda tanda kesiapan bayi untuk menerima MPASI
:
·
Bayi meras lapar walaupun sudah
diberikan ASI yang cukup
·
Bayi tertarik dan mencoba mengambil
makanan yang dimakan orangtuanya
3. Kandunagn
gizi yang sebaiknya ada pada MPASI
·
Karbohidrat = Roti, Sereal, Nasi,
Kentang
·
Vitamin dan mineral = Buah dan
sayuran
·
Kalsium = Keju, Yoghurt, Susu
·
Protein = Ikan, Telur
·
Lemak dan Minyak = Minyak Zaitun,
Kedelai, Mentega dan Margarin
4.
Pengelompokan Usia Pemberian MPASI
·
Usia 6-7 bulan
= Makanan yang bisa diberikan pada bayi umur ini antara lain
: bubur susu yang cair terbuat dari bahan tepung beras putih, beras merah, dll.
Buah yang lebih disarankan antara lain : papaya, pisang, jeruk, alpukat, dll.
·
Usia 7-9 bulan
= Pada usia ini, bayi sudah boleh diberikan makanan
berprotein seperti tempe. Makanan berprotein hewani seperti daging giling dan
telur, sebaiknya diberikan pada saat bayi di atas 8 bulan, dikarenakan jenis
makanan tersebut mengandung glutein yang sulit dicerna oleh bayi.
·
Usia 9-12 bulan
=Di usia ini, biasanya gigi bayi sudah mulai tumbuh. Dan untuk
semakin merangsang pertumbuhan giginya, bayi bisa mulai diberi makanan semi
padat seperti nasi tim. Untuk makanan kudapan bisa diberi biscuit ataupun
finger food.
·
Usia 12-24 bulan
= Sebisa mungkin, bayi jangan diberikan makanan dari daging
olahan seperti bakso, sosis, dan nugget, terkecuali bila dibuat sendiri
dirumah. Karena seodium sebagai pengawet dan MSG sebagai penguat rasa dapat
memberikan efek kurang baik pada perumbuhan nilai.
5. Bahan Makanan
yang dipantang untuk bayi
·
Kulit ayam, teurutama ayam negeri
·
Lemak daging sapi/ daging tetelan
·
Otak dan jeroan sapi
·
Kerang, Udang, Cumi cumi
·
Penguat rasa ( MSG, Kaldu Instan ),
Pemanis buatan ( Sakarin )
·
Sayuran yang mengandung gas seperti
kol, lobak
Berikut salah satu menu pilihan untuk bayi :
BUBUR APEL MANIS
Ø Bahan :
·
2 sdm tepung hunkwe
·
200 ml air matang
·
20 ml susu formula
·
½ buah apel manis, kukus kemudian
parut
Ø Cara
Membuat :
·
Larutkan tepung hunkwe dengan air
matang. Masak sambil diaduk sampai matang dan kental. Angkat
·
Campurkan susu formula ke dalam
larutan. Aduk rata
·
Berikan apel kukus yang sudah
diparut sesaat sebelum disuapkan pada
bayi
v Kandungan
Gizi per porsi :
·
Energi : 132,3 kalori
·
Protein : 4 gr
·
Lemak : 2,15 gr
·
Karbohidrat : 26,3 gr
v Info : Tepung Hunkwe adalah sari pati dari kacang hijau. Kacang hijau
sendiri mengandung protein nabati yang bermanfaat untuk tumbuh kembang bayi dan
kecerdasan otaknya. Tepung hunkwe bisa dibeli di took yang menyediakan bahan
kue atau di gerai makan kering.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar